Masuk BIOS Laptop Yang Terpassword

Salam Blogger ...

Kali ini saya akan menuliskan pengalaman saya yang berhubungan dengan BIOS
Tentu Teman-teman Blogger sudah tau kan apa itu BIOS ...

OK langsung saja ya ...

Ini berawal dari sebuah kesalahan yang saya lakukan terhadap laptop IBM seorang konsumen ditempat saya bekerja ... yang menggunakan BIOS type Phoenix ... Bagaimana Caranya ... Kita Teruskan Kebawah ya ^_^

1. Siapkan Hiren,s Boot CD Bisa Teman-Teman Dapatkan Disini
2. Extract Hiren Boot CD yang telah teman blogger download
3. Buka File ISO hiren's boot CD menggunakan Deamon tools atau aplikasi pembuka image lain misal nero
    Jika Sudah Sperti Gambar Dibawah
4. Pilih Program => Password / Keys => BIOS Master Password Generator Maka Akan Tampil Terminal Seperti Tampak Pada Gambar Di bawah
Catatan : Lakukan Langkah Diatas Pada komputer/Laptop Lain Atau komputer/Laptop yang bisa masuk sistem
5. Kembali pada komputer yang BIOSnya terpassword
6. Hidupkan komputer kemudian masuk Ke BIOS
7. Maka teman - teman akan diminta memasukkan password
8. Masukan saja sembarang selama tiga Kali maka akan ada peringatan bahwa System disabled dan di bawahnya ada kode angka warna merah
9. nah angka tersebut yang perlu teman - teman ingat untuk mereset BIOS
10. Jika Sudah dapat kode errornya maka kembali ke Hiren
11. Teman - teman Musti ingat Type BIOSnya disini saya menggunakan BIOS type Phoenix
12. Masukan Kode Error yang sudah didapat
13. tereeennnggggg ... Maka Master Password BIOS Akan Tampil
14. Pada Gambar Diatas Terletak Pada Generic Phoenix BIOS mqaeyrb
15. mqaeyrb=Master Password
16. Kembali Ke Laptop yang terpassword Masuk BIOS kemudian Masukkan Paasword yang sudah di dapat, maka anda akan bisa masuk BIOS


Selamat Mecoba Dan Semoga Sukses

Maaf bila Masih terdapat Kesalahan Harap Maklum
Masuk BIOS Laptop Yang Terpassword Masuk BIOS Laptop Yang Terpassword Reviewed by Unknown on 9:42 PM Rating: 5

No comments:

Pembaca yang baik selalu meninggalkan komentar

Popular Post

Powered by Blogger.